Sedikit Info Seputar
Cara Mengaktifkan Developer Option Pada Android Zenfone Series
Terbaru 2017
- Hay gaes kali ini team Info Fresh, kali ini akan membahas artikel dengan judul Cara Mengaktifkan Developer Option Pada Android Zenfone Series, kami selaku Team Info Fresh telah mempersiapkan artikel ini untuk sobat sobat yang menyukai Info Fresh. semoga isi postingan tentang
Artikel Android Apk, yang saya posting kali ini dapat dipahami dengan mudah serta memberi manfa'at bagi kalian semua, walaupun tidak sempurna setidaknya artikel kami memberi sedikit informasi kepada kalian semua. ok langsung simak aja sob
Judul:
Berbagi Info Seputar
Cara Mengaktifkan Developer Option Pada Android Zenfone Series
Terbaru
link: Cara Mengaktifkan Developer Option Pada Android Zenfone Series
Berbagi Cara Mengaktifkan Developer Option Pada Android Zenfone Series Terbaru dan Terlengkap 2017
Android Indonesia - Bagi pengguna HP smartphone android Zenfone series pasti ada yang sudah mengenal dengan opsi developer option pada zenfone.Apasih developer option itu ?? developer option adalah opsi yang bisa digunakan untuk mengatur fitur pengembang. Tetapi untuk para pemula tentunya akan kebingungan menemukan opsi developer option dikarenakan opsi developer option di sembunyikan.
keuntungan mengaktifkan opsi developer
Dengan mengaktifkan atau memunculkan opsi developer option pada HP android zenfone series, pengguna bisa menikmati beberapa fitur diantaranya :- Menjadikan android lebih ringan sehingga android tidak terasa lelet atau lemot dengan cara mengatur fitur animasi pada developer option.
- Mengaktifkan USB debugging untuk menyambungkan android ke PC
- Mengatur kualitas render yang lebih tinggi untuk mendapatkan kualitas gameplay yang lebih baik
- Mengetahui jumlah sentuhan
- Manambah tingkat sensitivitas
- Dan masih banyak lagi fitur yang bisa dicoba oleh user
cara mengaktifkan developer option pada zenfone series
- Masuk ke Setting dan pilih opsi "About"
- Pilih opsi "Software Information"
- Kemudian Tap pada "Build Number" beberapa kali sehingga muncul tulisan "You are now developer"
- Opsi developer option akan muncul pada settings kamu